Furadan, Anti Hama yang Cocok untuk pengguna rumahan maupun pertanian

Februari 14, 2021

Furadan anti hama penggunaan dan manfaatnya cek disini!




Saat ini mulai dari para petani hingga penyuka tanaman rumahan terkadang risih dengan hama yang kian muncul pada tanaman, membuat tanaman mereka menjadi kurang sehat dan lama untuk berkembang. 

Hama yang sering di keluhkan oleh penyuka tanaman rumahan adalah kutu putih, rayap, cacing liang, hingga semut yang bersarang didalam tanah. Insektisida dapat digunakan untuk membasmi habis mereka semua agar tanamanmu tetap segar. 

Penulis merekomendasikan Furadan sebagai Anti hama pilihan


Furadan 3R adalah salah satu anti hama atau insektisida yang paling banyak kita dengar saat ini. 

Furadan mengandung bahan karbofuran sehingga dapat diaplikasikan untuk mengendalikan berbagai macam jenis hama mulai dari penggerek batang, uret, siput, dan  termasuk hama yang berada didalam tanah seperti kutu putih, kelabang dan lainnya.

Cara kerja Furadan sangat baik, karena butirnya mampu diserap oleh tanaman dan oleh jaringan tumbuhan disalurkan ke seluruh bagian, jadi ketika hama memakan tumbuhan pencernaannya akan terganggu dan lama kelamaam akan memusnahkan si hama itu sendiri.

Bentuknya yang bulat kecil-kecil membuatnya sangat mudah diaplikasikan. Karena cukup ditabur pada tanah atau media tanam. 

Ambil sedikit saja ( kira kira ¼-½ sendok teh), lalu tabur seperti menabur garam di sekeliling atas pot/ media. Jangan lupa gunakan sarung tangan, dan mencuci tangan setelah menggunakannya. 

Baca aturan di kemasan untuk penggunaan jumlah banyak.


kelebihan furadan dari anti hama lainnya adalah sebagai berikut.

  • pengaplikasian mudah karena berbentuk butiran, dengan kata lain tinggal di tabur.
  • Harga ekonomis, Cocok untuk kantong pengguna rumahan
  • Spektrumnya luas sehingga dapat mengendalikan berbagai jenis hama
  • Daya simpan Tahan lama
  • Mudah didapat, di toko tani maupun toko online sudah banyak beredar

Cek Disini by ber.tanam atau Toko ini


Sekian dahulu informasi tentang anti hama furadan kali ini. 

Cek info tentang pupuk, tanaman dan tutorial di blog ya.

Have a nice day :)

 

You Might Also Like

0 komentar

Popular Posts

Author





welcome to my green blog, let's save the earth with plants

pageviews